Posts

Showing posts from March, 2018

Teh Pahit Bisa Jadi Obat Diare, Benarkah?

Image
Masalah pencernaan memang masalah yang paling umum terjadi, apalagi buat orang yang hobi makan. Berbagai macam makanan yang masuk memang bisa jadi pemicu "kotornya" pencernaan. Belum lagi kalo kita suka jajan sembarangan dan kita ga tahu pasti kebersihan dari pembuatan jajanan tersebut. Waspada boleh, dong.. Tapi tetap aja ya suka kecolongan, eh tahu-tahu sakit perut, mules, mulai sering ke toilet dan berujung pada diare . Ga enak banget pastinya dan mengganggu aktifitas. Saya termasuk orang yang memiliki pencernaan yang cukup sensitif. 'Salah makan' sedikit aja, langsung deh bolak-balik ke toilet. Kalo udah begitu jadi capek sendiri. Capek perut dan capek harus bolak-balik ke toilet. Masalah diare ini memang ga bisa dianggap sepele, karena efeknya tentu bisa membahayakan jiwa jika terlalu banyak cairan yang keluar dari tubuh dan menyebabkan dehidrasi sementara kita lambat dalam mengobatinya. Atasi diare dengan tepat dan benar itu yang perlu dilakukan. ...

Stres Utama Wanita adalah Suaminya, Benarkah?

Image
Bener ga sih penyebab utama stres pada wanita itu adalah suaminya? well..bisa ya, bisa tidak. Perempuan itu memang rentan terhadap stres ya moms. Sumber foto: Instagram vemaledotcom Dalam buku The Stresses Sex: Uncovering the Truth about Men, Women, and Mental Health, Jason Freeman, menyebutkan kaum wanita beresiko 40 persen lebih besar untuk mengalami gangguan psikologi. Freeman yang seorang profesor bidang psikologi itu mengatakan wanita rentan mengalami depresi, gangguan panik, fobia, insomnia, gangguan stres pasca trauma, serta gangguan pola makan. (lifestyle.kompas.com) Hmmm...urusan domestik rumah tangga yang berjibun, anak-anak yang super aktif, belum lagi masalah keuangan rumah tangga memang memusingkan ya moms? apalagi kalau suami sedikit tidak peka terhadap itu semua, menganggap hal tersebut sepenuhnya tugas istri. Suami cukup bekerja mencari nafkah, memberi uang belanja, mengajak jalan-jalan jika ada kelebihan rezeki. Cukup. Rumah tangga merupakan satu 'le...